Oleh : Dm3
Lamunanku tentang dirimu
Belum berakhir
Hingga malam inipun berlalu
Aku masih mengingatmu
Aku tak pernah tau
Kenapa pesonamu begitu kuat membawaku terbang bersama mimpi mimpi indah
tentang dirimu..
Aku tak pernah tau
Kenapa aku begitu mencintaimu
Hingga saat dimana aku harus melupakanmu
Aku masih belum bisa untuk melepas bayanganmu
Dan aku tak pernah tau
Kenapa kau tak pernah bisa mencintaiku
Lebih dari rasa cinta yang kau punya untuk dirinya..
Lamunanku tentang dirimu
Belum berakhir
Hingga malam inipun berlalu
Aku masih mengingatmu
Aku tak pernah tau
Kenapa pesonamu begitu kuat membawaku terbang bersama mimpi mimpi indah
tentang dirimu..
Aku tak pernah tau
Kenapa aku begitu mencintaimu
Hingga saat dimana aku harus melupakanmu
Aku masih belum bisa untuk melepas bayanganmu
Dan aku tak pernah tau
Kenapa kau tak pernah bisa mencintaiku
Lebih dari rasa cinta yang kau punya untuk dirinya..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar