Kamis, 30 April 2015

Merindu

 
oleh : Laras

Sunyi…. sepi …
Kerinduan menggebu dalam jiwa
Amarah membara dalam cinta
Siksa…
Acuhmu adalah siksa
Diammu menyesakan jiwa
Kita diam dalam amarah dan cinta
Kita kaku dalam tatap mata
Namun ada merindu dalam hati sesama
Hingga kapan kita berdiam
Hinggga kini ego menyelimuti
Rindu menggebu menyita logika
Berharap sua dalam dekapan
Obati rasa kerinduan
Punahkan ego nan amarah
Cintaku… Damaiku… Bersamamu
*MISS U

Tidak ada komentar:

Posting Komentar